NASIONAL
PT Jasa Raharja Ikut Serta dalam Rakornis Operasi Ketupat 2025, Menekankan Tindakan Preemtif dan Preventif untuk Transportasi yang Berkeselamatan
Sumber (Perkuadmedia) | tanggal posting : 07/03/2025

Perkuad-media.id, Jakarta – PT Jasa Raharja turut serta dalam Rapat Koordinasi Teknis (Rakornis) Ops Ketupat 2025 yang digelar hari Kamis (6/3) di Jakarta. Tujuan dari Rakornis ini adalah melakukan koordinasi antara Korlantas POLRI dengan para stakeholder dalam rangka persiapan pelaksanaan Operasi Ketupat 2025 agar arus mudik dan balik Idulfitri 2025 dapat berjalan lancar dan aman.
[ Baca selengkapnya ]

PT Jasa Raharja Gelar Aksi Ramadan 2025 di Yogyakarta, Ajak Insan Jasa Raharja Adaptif Menjalani Perubahan dan Transformasi
Sumber (Perkuadmedia) | tanggal posting : 07/03/2025

Perkuad-media.id, Yogyakarta – PT Jasa Raharja Wilayah D. I. Yogyakarta menggelar Aksi Ramadan 2025 sebagai ajang kebersamaan dan silaturahmi dari insan Jasa Raharja pada Rabu, 05 Maret 2025 lalu di Kantor PT Jasa Raharja Wilayah D. I. Yogyakarta.
[ Baca selengkapnya ]

Dewi Aryani S : Survey Jalur Bersama Korlantas Polri merupakan Upaya PT Jasa Raharja untuk Pencegahan Kecelakaan pada Periode Idulfitri 2025
Sumber (Perkuadmedia) | tanggal posting : 03/03/2025

Perkuad-media,id, Jakarta – Korlantas POLRI bersama PT Jasa Raharja terus melanjutkan survei jalur sebagai bagian dari persiapan Operasi Ketupat 2025. Setelah sebelumnya dilakukan di Jawa Timur dan Jawa Tengah, survei kali ini dilakukan di Jawa Barat dengan mengunjungi Pos Lantas Cileunyi, Bandung, Jawa Barat, pada Jumat, 28 Februari 2025.
[ Baca selengkapnya ]

Korlantas POLRI dan PT Jasa Raharja Survei Jalur Bopuncur, Dorong Koordinasi yang Baik untuk Kesiapan Pelaksanaan Operasi Ketupat 2025
Sumber (Perkuadmedia) | tanggal posting : 21/02/2025

erkuad-media.id, Bogor – Korps Lalu Lintas (Korlantas) POLRI bersama PT Jasa Raharja pada Rabu (19/2) melaksanakan survei jalur di wilayah Bogor, Puncak, dan Cianjur (Bopuncur), Jawa Barat, dalam rangka persiapan Operasi Ketupat 2025.
[ Baca selengkapnya ]

Capai Kinerja Positif, Jasa Raharja Bukukan Laba Rp1,3 T dan Kepatuhan Bayar Pajak Kendaraan Semakin Baik
Sumber (Perkuadmedia) | tanggal posting : 18/02/2025

Perkuad-media.id, Jakarta – Jasa Raharja mencatatkan kinerja positif sepanjang tahun 2024 dengan membukukan laba bersih (Unaudited) sebesar Rp1,3 triliun serta hasil investasi mencapai Rp1,06 triliun. Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, menyampaikan capaian tersebut dalam acara Media Gathering bertajuk “Beyond Collaboration: Sinergi Media dan Jasa Raharja untuk Membangun Indonesia yang Berkeselamatan” yang digelar di Auditorium Jasa Raharja, Jakarta, Senin (17/02/2025).
[ Baca selengkapnya ]

Memperingati May Day (Hari Buruh Internasional) F-SP Lem Provinsi Kepri Di Kota Batam Berbagi 1000 Takjil Gratis
Sumber (Perkuadmedia) | tanggal posting : 01/05/2021

Perkuad-media.id, BATAM – Setiap Ramadhan tiba, berbagai macam kegiatan untuk menyemarakkan bulan penuh berkah itu dilakukan oleh umat Islam. Salah satunya dengan memberi makanan dan minum untuk berbuka puasa (takjil).
[ Baca selengkapnya ]

Proses Berlangsungnya Vaksinasi Gratis Dpd Dan Dpc F-SP Lem SPSI Kota Batam
Sumber (Perkuadmedia) | tanggal posting : 01/05/2021

Perkuad-media.id, BATAM – Pelaksanaan program vaksinasi COVID-19 secara Gratis sedang berlangsung,peringatan May Day (Hari Buru Internasional) Provinsi Kepri tahun ini benar-benar lain. Hampir seluruh perhatian terhadap masyarakat se-Kota Batam tertuju pada Resto Puas Hati Batam Center.
[ Baca selengkapnya ]

Peringatan May Day 2021, F-SP LEM SPSI Berbagi Takjil dan Vaksinasi Gratis Covid 19
Sumber (Heri Kiswanto) | tanggal posting : 01/05/2021

Perkuad-media.id, BATAM – Hari Buruh Internasional biasa disebut juga May Day dirayakan tanggal 1 Mei setiap tahunnya. Hari ini dibuat untuk memperingati perjuangan bersejarah yang dilakukan oleh pekerja dan gerakan buruh.Sehingga negara di seluruh dunia, bagaimana pun, May Day telah diakui sebagai hari libur, dan menjadi kesempatan untuk demonstrasi dan unjuk rasa untuk mendukung para buruh.
[ Baca selengkapnya ]

Berikut Alasan Markas Koarmada I TNI AL Dipindah ke Kepri dari Jakarta
Sumber (kompas.com) | tanggal posting : 15/06/2022

Perkuad-media.id, BATAM – Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Yudo Margono mengatakan, pemindahan Markas Komando Armada I (Koarmada I) dari Jakarta ke Tanjungpinang, Kepulauan Riau karena faktor konstelasi geografis.
[ Baca selengkapnya ]

FirstPrev... 6 7 8 9 10 11NextLast